Perpustakaan

Bertepatan Dengan Hari Kunjung Perpustakaan, Mahasiswa Ut Tuban Resmi Diterima Magang Di Perpustakaan Umum Tuban

Tuban, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban              Pada tanggal 14 September 2017 di Indonesia tengah memperingati Hari Kunjung Perpustakaan. Banyak ragam Perpustakaan mulai dari Perpustakaan umum, sekolah maupun khusus tentu mengadakan beragam acara untuk memberikan apresiasi positif menyemarakkan hari ini. Atmosfir yang sama juga ditunjukkan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban khususnya Perpustakaan Umum karena bertepatan dengan hari spesial inilah …

Selengkapnya
Perpustakaan

BERMUTUALISME DENGAN MASYARAKAT, LAYANAN BACA DI TEMPAT CURI PERHATIAN PUBLIK SEBAGAI MEDIA REKREATIF NAN ASPIRATIF

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban Sejak terlaksananya Layanan Publik berupa Perpustakaan Keliling pada tahun 2010 sampai dengan saat ini telah memunculkan kesinergisan hubungan yang positif antara masyarakat dengan pihak Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban. Kunjungan Perpustakaan Keliling kembali terlaksana pada Tgl. 08-09 September 2017 di Alun alun Tuban dan GOR (Gedung Olahraga Rangga Jaya Anoraga) Tuban. Kegiatan ini terdiri dari Layanan Baca di Tempat …

Selengkapnya
Perpustakaan

AKSELERASI PERAN MAKIN POSITIF, PERPUSTAKAAN KELILING BANJIR PERMINTAAN UNTUK MEMBINA PERPUSTAKAAN SEKOLAH

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban Optimalisasi layanan publik bagi masyarakat secara merata telah menjadi konsentrasi bersama dalam peningkatan kesejahteraan masyarakat. Peran inilah yang terus dikembangkan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban khususnya Perpustakaan Umum melalui layanan Kunjungan Perpustakaan Keliling agar lebih dekat menjangkau masyarakat. Pada hari ini tanggal 07 September 2017 Kunjungan Perpustakaan Keliling berada di SDN Patihan 231 Widang, …

Selengkapnya
Perpustakaan

Tunjukkan Apresiasi tak terduga, SDN Mlangi 1 Widang Berharap Perpustakaan Keliling akan Berkunjung Kembali

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban   Langkah inovasi layanan publik yang dilaksanakan oleh Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban khususnya Perpustakaan Umum salah satunya adalah berupaya untuk menjadi pusat informasi dan pembelajaran bagi semua lapisan masyarakat. Upaya untuk menjangkau lebih dekat dalam pemberian layanan publik yang merata terwujud melalui adanya Kunjungan Perpustakaan Keliling pada hari ini tanggal 31 Agustus 2017 di SDN Mlangi Widang, Tuban. …

Selengkapnya
Perpustakaan

Peer Learning Meeting : Perpustakaan Kreatif Dan Inovatif Menuju Masyarakat Sejahtera

Tuban, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban             Saling bersinergi dan terus  upgrade  potensi yang ada di masyarakat telah lama menjadi fokus pemerintah di Indonesia, tak terkecuali Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban. Salah satu wujud upaya tersebut adalah terlaksananya kegiatan  PEER LEARNING MEETING  (PLM)  dengan tema  “Perpustakaan Kreatif dan Inovatif Menuju Masyarakat Sejahtera”  pada 29 – 30 Agustus di Aula Auditorium lantai 2 Perpustakaan Umum …

Selengkapnya
Perpustakaan

Antusiasme Tinggi, Tk Kartika 45 Tuban Ingin Kembali Lagi Berkunjung Ke Perpustakaan Umum

Tuban, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban              Tingginya antusiasme masyarakat dari beragam kalangan untuk berkunjung ke Perpustakaan Umum Tuban memang menjadi salah satu tolak ukur yang positif sebagai cerminan layanan publik yang telah terealiasasi secara efektif. Hal serupa juga terjadi saat adanya  Kunjungan TK Kartika 45 Tuban  ke Perpustakaan Umum pada hari ini tanggal 23 Agustus 2017. Para pengajar dan siswa TK Kartika 45 Tuban sejumlah 76 orang diajak untuk …

Selengkapnya
Perpustakaan

Pelatihan Bercerita : Kembangkan Metode Pembelajaran Kreatif Bagi Pengajar Tk & Sd Se Kabupaten Tuban

Tuban, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kab. Tuban    Salah satu upaya Perpustakaan Umum Kabupaten Tuban sebagai bagian dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan dalam pencapaian visi dan misinya, khususnya sebagai pusat informasi dan pembelajaran untuk semua lapisan masyarakat maka pada tanggal 08 – 10 Agustus 2017 diadakan  Pelatihan Bercerita  yang diikuti sebanyak 50 peserta di Aula Auditorium lantai 2 Perpustakaan Umum. Para peserta sendiri merupakan para pengajar dari TK & SD …

Selengkapnya
Perpustakaan

Perpustakaan Keliling Diserbu Anak-Anak

      Senin, 17 Juli 2017 Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Tuban dengan layanan perpustakaan kelilingnya mendatangi Madrasah Ibtidaiyah Salafiyah Al-Hidayah yang beralamatkan di Desa Karanglo, Kerek. Kunjungan ini dimulai pada jam 08.30 WIB – 11.00 WIB. Lebih kurang 150 siswa-siswi Madrasah Ibtidaiyah Salafiyah Al-Hidayah menyerbu mobil perpustakaan keliling untuk membaca buku koleksi perpustakaan. Buku koleksi yang laris dibaca adalah buku dongeng yang memang mayoritas anak menyukain…

Selengkapnya

Page 29 of 30